Senin, 08 April 2019

ADMINISTRASI GURU TERBARU (K13) Part 1

    Administrasi guru menjadi salah satu keharusan bagi seorang guru. Administrasi guru merupakan bukti nyata dan hitam di atas putih bahwa kita mempersiapkan, mengajar dan mengevaluasi pembelajaran dengan runtut dan tertulis. Inilah yang menjadi tuntutan bagi pemangku kepentingan, terutama pengawas.

    
     Para pengawas sering menanyakan tentang administrasi guru ini. Bahkan hampir setiap semester kita harus menunjukkan kepada pengawas bahwa kita telah membuat administrasi. Meskipun tidak belum dikatakan profesional tetapi tekad dan niat kita untuk profesional selalua ada. Okelah, tidak perlu berpanjang lebar, inilah beberapa administrasi guru terbaru. Administrasi bahasa Inggris ini yang saya pakai dalam supervisi administrasi guru yang dilakukan oleh pengawas.

  1. Analisis Kriteria Ketuntasan Minimal (KKM)
  2. Rancangan Penilaian 
  3. Kisi-kisi Penugasan
  4. Kisi-kisi PH (Ulangan) Pengetahuan
  5. Kisi-kisi PH (Ulangan) Ketrampilan
  6. (2) Rancangan Penilaian
  7. (3.a) Jurnal Pengamatan Sikap Spiritual dan Sosial
  8. (3.b.c) Instrumen Penilaian Diri & Antar teman
  9. (4.a) Kisi-kisi Tes Tulis
  10. (4.b) Kisi-kisi & soal Tes Lisan
  11. (4.c) Penugasan Terstruktur & Mandiri
  12. (9) Analisis Ulangan Harian 
  13. (10) Program Perbaikan & Pengayaan
  14. (12) Catatan Layanan Konseling
  15. (12) Catatan Perbaikan Proses Pembelajaran
  16. (13) Program Perbaikan Proses Pembelajaran
  17. (19) Program Remedial & Pengayaan
  18. (20) Pelaksanaan Remedial & Pengayaan
  19. Analisis Kualitas Instrumen Penilaian

   Sementara itu dulu ya? Besok akan saya posting tentang pemetaan standar isi, prota, promes, analisis jam efektif dan lain sebagainya. Silakan didonlot bila bermanfaat.